Thursday, February 18, 2016
Cara Menikah Di Harvest Moon : Back to Nature Bahasa Indonesia
Posted by Erens on February 18, 2016 with No comments
Ada tiga persyaratan yang harus di penuhi jika ingin menikah di Harvest Moon : Back to Nature Bahasa Indonesia.
Syarat Pertama :
Gadis yang anda ingin nikahi Hatinya harus Merah Menyala
Syarat Kedua :
Kamu sudah meng-upgrade rumah mu hingga memiliki 2 ranjang untuk tidur
Syarat Ketiga :
Memiliki Blue Feather
Jika itu semua sudah terpenuhin Cukup berikan Blue Feather kepadanya dan pernikahan akan dimulai di gereja 7 hari setelah kamu melamar gadis tersebut.Kamu dapat mengecek tanggal pernikahannya di kalender dalam rumah, tanggal yang ditandai 'Love' itulah tanggal pernikahan kamu.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment